Selasa, 08 September 2020

Analisa Proses Bisnis Download (Dalam Bentuk PPT Lengkap)

Analisa Proses Bisnis merupakan salah satu materi kuliah yang ada pada fakultas teknik informatika. Materi ini hampir ada di semua universitas di Indonesia dikarenakan analisa proses bisnis merupakan kebutuhan pengetahuan dari sistem yang berjalan, teknik-teknik pengumpulan data, dan bagaimana memodelkan untuk menjelaskan sistem yang berjalan tersebut.

Kali ini saya akan sharing/berbagi kepada Anda materi kuliah analisa proses bisnis dari salah satu perguruan tinggi di Jakarta Selatan yaitu universitas Budi Luhur. Materi ini bisa Anda download di akhir artikel ini. Materi ini terbagi atas beberapa bagian dalam bentuk power point.
 merupakan salah satu materi kuliah yang ada pada fakultas teknik informatika Analisa Proses Bisnis Download (Dalam Bentuk PPT Lengkap)

Download Materi Kuliah Analisa Proses Bisnis

  1. Materi pertama berisi tentang apa itu analisa, proses, bisnis. Kemudian ada cara untuk menganalisa (Understanding The As Is System),  dijelaskan/diuraikan di materi yang bisa Anda dowload sebanyak 13 halaman. Silahkan klik Disini
  2. Materi kedua berisi komponen-komponen proses bisnis seperti tujuan, batasan, input output, sumber daya, urutan aktifitas, mempengaruhi lebih dari satu unit organisasi, menghasilkan suatu nilai stake holder, dan lain sebagainya sebanyak 20 halaman. Silahkan klik Disini
  3. Materi ketiga berisi teknik pengumpulan data/informasi seperti interview, JAD (Joint Application Development), Questionnare, Analisa dokumen dan observasi. Materi ini sebanyak 32 halaman yang bisa Anda disini
  4. Materi keempat berisi tentang proses bisnis (operasi, informasi, manajemen) sebanyak 11 halaman. Silahkan klik disini
  5. Materi kelima berisi tentang DFD (Data Flow Diagram), Analisa masukan dan keluaran, cara contoh analisa masukan sebanyak 28 halaman. Silahkan klik disini
  6. Materi keenam berisi proses manajemen (laporan penjualan, dll) sebanyak 7 halaman silahkan klik disini
  7. Materi ketujuh berisi tentang Rich Picture dan diagram aktivitas sebanyak 24 halaman. Silahakan klik disini
Catatan: bila Anda mendownload lalu dibawa ke halaman adfly, silahkan klik tombol SKIP AD (lewati) atau tunggu beberapa menit, sampai file yang Anda download keluar. 

Demikian artikel analisa proses bisnis download (dalam bentuk ppt lengkap) ini, semoga bermanfaat bagi Anda yang telah singgah di blog ini.